Blockchain untuk Zakat dan Wakaf

Kegiatan telah selesai

194 Pendaftar
  • Judul

    Blockchain untuk Zakat dan Wakaf

  • Tipe Kegiatan

    online

  • Biaya

    Gratis

  • Tanggal Pelaksanaan

    24 Dec 2020 19:45 s/d 24 Dec 2020 21:00

  • Deskripsi

    Meskipun konsep dan sistem zakat dan wakaf telah ada selama lebih dari 1400 tahun, namun terhambat oleh berbagai masalah, seperti birokrasi, transparansi, akuntabilitas, dan ketidakefisienan. Teknologi digital inovatif Blockchain telah memberikan harapan untuk meningkatkan penghimpunan dana zakat dan wakaf guna mengurangi kemiskinan serta meningkatkan daya guna aset. Dengan sistem pembukuan transaksi bersifat publik di mana setiap orang sebagai pemegang buku, blockchain dipandang banyak pihak merupakan media terpercaya yang transparan dan akuntabel serta efisien dalam penghimpunan dan penyaluran dana zakat dan wakaf.

  • Share: